Cara Pasang Kode Script PopCash.net Di Blogger

Cara Pasang Kode Script PopCash.net Di Blogger - Iklan POPCash.net memang sudah terbukti membayar kepada semua anggota publisher-nya, dan untuk mengetahui bukti pembayaran dari PopCash silahkan ikuti tautannya DISINI.

Setelah Anda terdaftar menjadi member Popcash silahkan Anda login ke POPcash.net menggunakan Username dan Password kemudian masuk ke Dashboard kemudian ke tab "Get Code"
Silahkan pilih website yang tersedia dilanjutkan dengan menekan tombol Get Code.

Pasang Kode Script PopCash


Copy kode script yang diberikan kemudian masuk ke dashboar blogger lalu ke Tab Template >> Edit HTML >> Cari kode </head>
Setelah itu sisipkan code script popcash diatas kode </head> seperti gambar dibawah ini

add popcash script
Jika sudah terpasang segera menekan tombol Save Template

CATATAN:
Untuk blogger jika tidak berjalan dengan baik silahkan anda parse dulu script-nya disini
PERHATIAN!
Untuk cara downloadnya Anda akan diarahkan ke adf.ly kemudian tunggu 5 detik dan cari tombol SKIP AD yang berada di sebelah kanan atas monitor anda.
Previous
Next Post »