Netizens Indonesia - Tutorial ini akan menjelaskan tentang tata cara menghapus file ataupun folder yang korup yang mana mungkin Anda sudah berusaha menghapus dengan cara biasanya namun masih terkendala dengan pesan Error deleting file or folder dan "Cannot delete file:access is denied", berikut ini langkah-langkah yang harus dilakukan.
1. Buka Run >> [ketik] cmd
2. Kemudian ketikkan command berikut ini :
chkdsk g: /f
Ket :
- g: (adalah path/direktory flash disk kita)
- /f [Fixes errors on the disk]
3. Tunggu sampai proses berjalan, jika muncul command
Convert folder to file ?[ketik] Y
Jika proses ini berhasil sampai 100% maka kita tinggal delete file/folder yang corrupt tadi.
No comments:
Post a Comment